Amsindo dan Polda Jambi Gelar Bakti Sosial di Desa Teluk Majelis, Bagikan Ratusan Paket Sembako Tiga Pelaku Penambangan Minyak Ilegal Dilimpahkan Ditreskrimsus Polda Jambi ke Kejaksaan Negeri Muara Bulian Pertengahan Ramadhan, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional  Puluhan Sepeda Motor Dan mobil Mogok Setelah Mengisi BBM Di SPBU 24-373-29 Sei Misang Bangko Buka Puasa Lima Direktur Jajaran Polda Jambi dan Insan Pers, Kombes Pol Agus Tri: Kita Mitra Kerja dan Keluarga 

Home / Berita / Peristiwa / TNI/ POLIRI

Selasa, 21 Februari 2023 - 08:55 WIB

Hari Ketiga, 6 Helikopter Difokuskan Evakuasi Crew Heli Polda Jambi di Bukit Tamiai

PublishNews.id – JAMBI – Memasuki Hari Ketiga Proses Evakuasi Crew Helikopter Super Bell 3001 Polairud Polda Jambi di Bukit Tamiai Kabupaten Kerinci melibatkan 6 unit heli.

Enam unit Heli ini difokuskan untuk melakukan evakuasi seluruh crew tersebut.

Menurut kepala kantor basarnas Jambi, Kornelis mengatakan seluruh instansi yang terlibat tadi malam telah melakukan rapat persiapan proses evakuasi yang akan dilakukan hari ini.

Baca Juga...  Mobil Sorum Dicuri ; Tim Macan Polsek Kota Baru Berhasil Ringkus Pelaku


“Heli yang akan digerakan menuju lokasi nantinya ada 4 unit diantaranya AW 189, Bell 429, Super Puma, dan Dauphin milik Basarnas menuju ke Posko terdekat yang nantinya akan di lanjutkan menggunakan 2 Helikopter milik PT Sinarmas dan BNPB menuju Rumah Sakit Bhayangkara Jambi,” ungkap Kornelis, Selasa (21/2/23) pagi.

Baca Juga...  Wilson ABK Tenggelam di Sungai Batanghari Ditemukan Sejauh 9 KM


“Kita doakan semoga cuaca hari ini bersahabat dan seluruh Crew yang masih berada di Lokasi, dapat segera kita evakuasi,” sambungnya.


Diberitakan sebelumnya, Hari kedua Senin (20/2/23) proses Evakuasi Crew Helikopter Polairud Polda Jambi itu belum bisa dievakuasi dikarenakan faktor cuaca di lokasi tersebut tidak aman untuk melakukan Houvering.(Red)

Share :

Baca Juga

Berita

Hendak Mendahului , Ibu Dua Anak Asal Tungkal Terlindas Mobil Fuso Di Mendalo

Berita

Penandatanganan Perjanjian Kinerja, Komitmen Bersama serta Pakta Integritas Kanwil DitjenPAS Jambi dengan Kepala Unit Pelaksana Teknis tahun 2025

Berita

Tidak MemPeroleh Visa,37 jamaah Haji Furoda Asal Jambi Gagal Berangkat

Berita

Jadi Ajang Pungli, Warga Pematang Tembesu Sepakat Akan Tutup Akses Jalan Utama PT. Integra

Berita

Tiba Di Jambi, Pangdam II/Sriwijaya disambut Danrem 042/Gapu Bersama Forkopimda

Berita

Jatuh dari Kapal, Tim SAR Gabungan Temukan Korban Tenggelam di Sungai Berbak Tanjung Jabung Timur

Berita

Sabu 7,3 Kg Akan Diseludupkan Dari Malaysia ke Jambi, Kurir Tertangkap di Karimuan

Berita

Wujudkan Kesejahteran Rakyat, PetroChina Serahkan 18 Program Pemberdayaan Masyarakat ke Pemkab Tanjab Timur