Pertengahan Ramadhan, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional  Puluhan Sepeda Motor Dan mobil Mogok Setelah Mengisi BBM Di SPBU 24-373-29 Sei Misang Bangko Buka Puasa Lima Direktur Jajaran Polda Jambi dan Insan Pers, Kombes Pol Agus Tri: Kita Mitra Kerja dan Keluarga  Tingkatkan Pengawasan, Ditreskrimsus Polda Jambi Bersama Pertamina Cek SPBU, Pastikan Sesuai Standar Gagalkan Peredaran Narkoba 1 Kg Shabu, Ganja dan Pil Ekstasi, Ditresnarkoba Polda Jambi Selamatkan 5000 Jiwa Masyarakat

Home / Berita / Kota Jambi / PWI

Kamis, 3 Agustus 2023 - 11:49 WIB

Kepala Bea Cukai Jambi Sambut Baik Kunjungan Silaturahmi PWI Kota Jambi

Publishnews.id – JAMBI – Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Jambi, Irwansyah A bersama sejumlah pengurus melakukan kunjungan silaturahmi ke Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Jambi guna membangun sinergi serta silaturahmi.


Kunjungan ke KPPBC tersebut disambut baik oleh Kepala Bea dan Cukai Jambi Wijang Abdillah Di ruang kerjanya Kamis, (3/8/23).


Dalam silaturahmi tersebut Irwansyah A menyampaikan tentang peran dan fungsi wartawan sebagaimana diamanahkan dalam Undang-Undang No.40 Tahun 1999 tentang Pers. Serta memperkenalkan PWI Kota Jambi.

Begitu juga dengan Kepala Bea dan Cukai Jambi yang menjelaskan tentang tugas pokok dan fungsi (Tupoksi) dalam melakukan pengawasan dan pelayanan.


“Terimakasih atas suport nya selama ini, Tupoksi kita tidak terlepas dari bantuan dari insan pers, sehingga apa yang kita lakukan dapat diketahui oleh masyarakat melalui insan pers, ” Ujarnya.


Dijelaskan Kepala Bea Cukai Jambi Existence diri pada zaman sekarang tergantung pada Media, karena dengan adanya Media informasi yang kita sampaikan dapat di lihat dan diketahui oleh masyarakat.

“Zaman Yang sudah semakin maju ini, informasi dapat di dapat ya melalui media, baik itu media online, koran, TV, atau pun Media sosial, ” terangnya

Diakhir silaturahmi tersebut PWI Kota Jambi memberikan Kenang – kenangan berupa Plakat kepada Kepala Bea dan Cukai Jambi yang diserahkan langsung oleh ketua PWI Kota Jambi Irwansyah A yang didampingi Para Pengurus PWI Kota Jambi.(Dhea)

Baca Juga...  Penonton Mulai Padat Mendatangi Venue Flame Fest

Share :

Baca Juga

Berita

Bupati Tanjab Barat Lantik 11 Pejabat Struktural

Berita

Ketua Kafilah Tanjab Barat Hadiri Malam Ta’aruf dan Pelantikan Dewan Hakim MTQ KE 51 di Sungai Penuh

Berita

Pabrik Pengolahan Minyak Kelapa Sawit di Muaro Jambi Terbakar, 3 Karyawan Terluka

Berita

Meskipun Jam Sudah Diatur, Masih Saja Truk Batubara Membandel

Berita

Ditlantas Polda Jambi Ajak Pemprov Bersinergi dan Terintegrasi Lakukan Penertiban Mobilisasi Angkutan Batu bara

Berita

Dandim 0415/Jambi Paparkan Upaya Antisipasi Perayaan Nataru serta upaya Menghadapi Pemilu Serentak Tahun 2024

Berita

Udara Sudah Tak Sehat, Dinkes Bersama SMSI Muaro Jambi Bagikan Masker Gratis Kepada Warga Dan Pengendara yang Lewat

Berita

Meskipun Masih Numpang, Siswa SDN 164 Kota Jambi Tetap Semangat Belajar