Sambutan Masyarakat Desa Serasah Tentang Sosialisasi dan Pelatihan Briket dan Digital Marketing yang dilakukan oleh Tim PPK ORMAWA MISETA Dihadapan Siswa-siswi Sekolah Dasar, Polres Tanjab Barat dan Pemkab Lakukan Sosialisasi Sejak Dini Bahaya Narkoba Basarnas Jambi Turunkan Tim Pencarian Bocah 15 Tahun Tenggelam di Sungai Batang Tebo Kapolda Jambi Hadiri Konser Anti Radikalisme,Ribuan Mahasiswa Padati Gedung Kebangsaan Unja Polres Merangin dan Bawaslu Perkuat Sinergitas Jelang Pemilu 2024

Home / Daerah

Senin, 17 Januari 2022 - 20:22 WIB

Polisi Rimba Pantau Kegiatan Kesehatan Warga Suku Anak

Publishnews.id -Adanya Polisi Rimba atau Polisi yang berasal dari Suku Anak Dalam (SAD) memberi warna baru dalam tubuh kepolisian Polda Jambi khususnya Polres Bungo, ini terlihat dari aktivitas seorang anggota Polisi lulusan Diktukba Polri angkatan 2021 yakni Bripda Seri Santoso.

Perhatian Bripda Seri Santoso terhadap warga Suku Anak Dalam (SAD) di Kabupaten Bungo memang terlihat jelas. Dia terus memantau kesehatan warga Suku Anak Dalam. Lalu mengedukasi dalam tertib berlalu lintas.

Dalam kegiatannya baru-baru ini, Bripda Seri melaksanakan kegiatan Gerakan Sebar Vitamin (Gesit), kepada warga Suku Anak Dalam. Senin (17/1/21).

Baca Juga...  Sekjen Amsindo Jambi Hadir Di Acara Media Gethering Swiss-BelHotel

Kapolda Jambi Irjen Pol A Rachmad Wibowo melalui Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto mengatakan, kegiatan yang dilakukan Bripda Seri Santoso disana adalah dengan Kegiatan Gerakan Sebar Vitamin (Gesit) kepada Suku Anak Dalam.

“Kegiatan ini dilakukan guna meningkatkan Imunitas warga Suku Anak Dalam (SAD) di Kabupaten Bungo disertai himbauan yang masih merasakan gejala kurang sehat utk segera berobat dan akan diberikan pelayanan kesehatan gratis,” Ujar Kombes Pol Mulia Prianto.

Baca Juga...  Ibu-ibu di Jambi Bagikan Takjil Kepada Warga Sekitar

Kemudian dengan memberi edukasi berkendara yang baik dan benar pada warga, dengan pengetahuan dasar lalu lintas sambil mengenalkan rambu-rambu lalu lintas serta mengenalkan kelengkapan kendaraan bermotor guna menuju masyarakat tertib berlalu lintas.

“Rencananya besok Bripda Seri Santoso juga akan mengimbau warga SAD yang belum vaksin, untuk melaksanakan vaksinasi. Serta mendata dan mendorong yang belum menyelesaikan vaksinasi dosis 2 akan diberikan pelayanan vaksinasi di perkampungan SAD,” tutupnya.

Share :

Baca Juga

Berita

Polsek Jaluko Silaturahmi dan Bagikan Sembako pada Mahasiswa UNJA Asal Papua

Berita

Sadis!! Wargo Tabir Selatan Menjadi Korban Perampokan, 19 jahitan melukai kepalak Korban

Berita

Polres Merangin dan Bawaslu Perkuat Sinergitas Jelang Pemilu 2024

Batanghari

Sedih Seorang Ibu Bawa Jenazah Anaknya Terjebak Macet Selama 12 Jam

Berita

Keluhan Masyarakat Mengenai Gas langka Harga Tembus Rp 35 Ribu Pertabung

Berita

Izin PT SAS Mati, Anak Sungai Ditutup untuk Bangun Stockpile Batu Bara, Amirullah: Izinnya dari Provinsi

Berita

Kabar Gembira, Produk-Produk Karya Warga Binaan Lapuanja Hadir di Shopee

Batanghari

Api Sumur Minyak di Batanghari Berhasil Dipadamkan, Begini Caranya