Tindakan Tegas Ditpolairud Polda Jambi, Lakukan Penyelidikan Hingga Tetapkan Tersangka BPJN Jambi Sebut Jembatan Ditabrak Tongkang Batubara Aman Dilalui dan Minta PPTB Lakukan Perbaikan Gerebek Satu Rumah dan Base Camp Narkotika, Tim Gabungan Operasi Antik Polda Jambi Temukan Alat Hisap  KKP dan Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 125 ribu BBL di Jambi Pengiriman Baby Lobster Senilai 25 M Digagalkan Tim Gabungab Korpspolairud Baharkam Polri dan Polda Jambi

Home / Berita / TNI/ POLIRI

Minggu, 14 April 2024 - 12:05 WIB

Terpantau Padat, Lancar dan Terkendali, Dirlantas Polda Jambi Turut Pantau Pos Pengamanan dan Pelayanan 

Pemayungnews.idKERINCI – Direktur Lalu Lintas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi memantau langsung situasi terkini pasca Idul Fitri 1445 H arus lalu lintas di jalan lintas Barat dari Kerinci hingga Kota Jambi, Sabtu (13/4/24).

 

Selain memantau arus lalu lintas, Dir Lantas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi turut menyambangi beberapa pos pengamanan dan pos pelayanan baik di Kabupaten Kerinci, Kabupaten Merangin serta Sarolangun.

 

Disampaikan Dir Lantas Kombes Pol Dhafi bahwa dari pantauan situasi di Kabupaten Kerinci cukup ramai, yang mana arus lalu lintas cukup padat namun masih terkendali.

Baca Juga...  Masalah Minyak Goreng, Menteri Perdagangan Akan ke Jambi

 

” Kita juga mengecek personil yang disiagakan di tiap-tiap pos pengamanan dan pos pelayanan serta lokasi wisata, ” ungkapnya.

 

Selain itu juga kita juga atensi di pos pam untuk memantau jalur balik arah Sumatera Selatan bagi kendaraan sumbu tiga ke atas (Truk tronton) untuk tidak melintas dahulu selama arus balik lebaran, tegas Kombes Pol Dhafi.

 

Ditambahkan Kombes Pol Dhafi, untuk prediksi arus balik nantinya akan mengalami lonjakan dan kepadatan arus lalu lintas pada H+5 hingga H+7 lebaran.

Baca Juga...  Tutup Kejuaraan Badminton Piala Kapolda, Irjen Pol Rusdi Hartono: Semoga Olahraga di Jambi Semakin Maju

 

” Kita terus menghimbau kepada masyarakat khususnya yang akan melewati jalur lintas agar tetap berhati-hati dan pastikan kendaraan benar-benar siap serta di cek kelayakan kendaraan, ” himbaunya.

 

Tidak hanya itu saja, Dir Lantas Polda Jambi juga turut mengimbau kepada masyarakat yang mengemudi kendaraan jangan memaksakan diri jika mengantuk, segeralah beristirahat di Polsek terdekat, atau pos pelayanan mudik maupun di tes area seperti pom bensin, pungkasnya. (Viryzha)

Share :

Baca Juga

Berita

FLAME FEST THE BIGGEST MUSIC FESTIVAL ON TOUR 2023’
AKAN GUNCANG KOTA JAMBI

Berita

Diberi Kejutan Pulang Kampung dan Modal Usaha, Pemulung di Sukabumi Menangis dan Pingsan di Pelukan Jendral Polisi

Berita

Saat Silaturahmi Bersama Amsindo Jambi, Kapolda Jambi Ini Ajak Media Berkolaborasi

Berita

Sambut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1444 H, Prajurit Korem 042/Gapu Ikuti Zikir dan Doa Bersama

Berita

Wargo Pasir Putih Di Gegerkan Penemuan IRT Gantung Diri , Ini Isi Chat Terakhir Untuk Suami

Berita

Bupati Tanjab Barat Lantik 11 Pejabat Struktural

Berita

Danrem : Mari Jadikan Rumkit TK. III 02.06.01 dr. Bratanata Unggulan AD

Berita

Aturan Baru, Mulai Mei 2023 Truk Batu Bara di Provinsi Jambi Harus Pakai Plat BH, Sanksinya Sudah Disiapkan