– Dilepas Dansat Brimob, Iptu Ilham Tri Kurnia Mutasi Tugas ke Polisi Umum Dandim 0416 Bungo Tebo, Letkol Inf Arief Widyanto, Hadiri Upacara Hari Pendidikan Nasional 2024 di Kabupaten Tebo Terpantau Padat, Lancar dan Terkendali, Dirlantas Polda Jambi Turut Pantau Pos Pengamanan dan Pelayanan  Pengangkut Pasir Dan Sawit,Diduga Kuat Penyebab Amblasnya Jembatan Pulau Betung Penghubung Kecamatan Pemayung Dandim 0415/Jambi Ikuti Prosesi Korps Rapot Kenaikan Pangkat

Home / Berita / Kebakaran

Selasa, 3 Januari 2023 - 09:32 WIB

Kuala Tungkal Berduka, 18 Kios Di Kawasan Pelabuhan Ampera Ludes Terbakar

Publishnews.id – KUALA TUNGKAL – Puluhan kios di Lorong Pelabuhan Ampera Jalan Asia RT. 05 Kel. Tungkal IV Kota Kec. Tungkal Ilir Kab. Tanjab Barat ludes terbakar.

Kebakaran dilaporkan terjadi pada Selasa (3/1/23) sekitar pukul 02.30 WIB dinihari.

Belum diketahui pasti penyebab kebakaran, namun api cepat membesar dan menjalar ke kios-kios yang berjejer.

Api cepat membesar dan menjalar karena kios terbuat dari bahan kayu dan seng serta dagangan pedagang rata-rata terbuat dari bahan tekstil.

Warga sekitar yang melihat kobaran api berupaya melakukan pemadaman sambil menunggu armada Pemadam Kebakaran (Damkar) tiba di lokasi kejadian.

6 unit mobil damkar Dinas Pemadam Kebakaran Kab. Tanjab Barat dilengkapi mesin portabel diterjunkan ke lokasi.

1 Mobil Pemadam SAR Satsamapta Polres Tanjab Barat dilengkapi 3 mesin portabel dan Mobil Damkar Yayasan Budhi Luhur juga diturunkan menjinakan api.

Api berhasil dipadamkan sekitar pukul 04.00 WIB, setelah tim pemadam gabungan dikerahkan.

Deretan kios pedagang ini merupakan tempat darurat dibuat oleh para pedagang setelah pernah terbakar pada 2014 silam.

Kapolres Tanjab Barat AKBP Muharman Arta, SIK dikonfirmasi menyebutkan setidaknya ada 18 kios dan 3 lapak pedagang yang berada di sisi kanan dan sisi lorong kiri terbakar.

“Asal api masih dalam penyelidikan Satreskrim Polres Tanjab Barat,” ungkap Kapolres Tanjab Barat AKBP Muharman Arta dikonfirmasi, Selasa (3/1/23).

Baca Juga...  "Sebanyak 280 UMKM Kota Jambi Ikuti Bimtek Keamanan Pangan

Share :

Baca Juga

Berita

Breaking News !! Sore ini Erupsi Gunung Kerinci, Ketinggian Abu Vulkanik 1200 M

Batanghari

Tim Unit Reskrim Polsek Pemayung Berhasil Ringkus 4 Orang Sindikat Pencurian Kambing Di Desa !!!

Berita

Jumat Curhat; Kapolsek Pemayung Dengar Inspirasi Warga Mintak Peredaran Narkoba Di Babat Habis

Berita

Danrem 042/Gapu Hadiri Malam Resepsi Kenegaraan Puncak Peringatan HUT Ke 77 Kemerdekaan RI

Berita

Apel Pergeseran Pasukan Pengamanan Pilkades, Kapolres Sampaikan Ini

Berita

Agar Bisa Profesional dan Tidak Ada Kesenjangan, Ketum Amsindo: Menpora Selanjutnya Jangan terafiliasi partai politik
FOTO//ZARKASI/WRT/MUARO JAMBI

Berita

Bongkar Eks PT Nansari,Seorang Karyawan Meninggal Dunia

Berita

Jelang Buka Puasa, Dansat Brimob Polda Jambi Turun ke Jalan Bagikan Takjil ke Pengendara