Sambutan Masyarakat Desa Serasah Tentang Sosialisasi dan Pelatihan Briket dan Digital Marketing yang dilakukan oleh Tim PPK ORMAWA MISETA Dihadapan Siswa-siswi Sekolah Dasar, Polres Tanjab Barat dan Pemkab Lakukan Sosialisasi Sejak Dini Bahaya Narkoba Basarnas Jambi Turunkan Tim Pencarian Bocah 15 Tahun Tenggelam di Sungai Batang Tebo Kapolda Jambi Hadiri Konser Anti Radikalisme,Ribuan Mahasiswa Padati Gedung Kebangsaan Unja Polres Merangin dan Bawaslu Perkuat Sinergitas Jelang Pemilu 2024

Home / Berita / Tanjung Jabung Barat / TNI/ POLIRI

Kamis, 13 Juli 2023 - 19:08 WIB

Gerakan Bersih Sampah Serentak Bersama Polri, Polres Tanjab Timur Kerahkan 70 Personel

Publishnews.id – MUARA SABAK – Kepolisian Resor Tanjung Jabung Timur yang berjibaku bersama masyarakat bersihkan sampah di TPS (Tempat Pembuangan Sampah) Sementara di wilayah kawasan Kec. Sabak Barat, Kab. Tanjab Timur, Kamis (13/7/23).

Kapolres Tanjab Timur AKBP Heri Supriawan, SIK, MH saat dikonfirmasi mengatakan sedikitnya 70 personil Polres Tanjab Timur dikerahkan guna membantu masyarakat dalam pembersihan sampah baik yang berada di TPS maupun TPA (Tempat Pembuangan Akhir) Sampah di kawasan Kec. Sabak Barat Kab. Tanjab Timur.

Kapolres juga menjelaskan bahwasanya pelaksanaan “Membersihkan Sampah Serentak Bersama Polri” adalah suatu tugas yang diberikan oleh Kapolri sesuai Surat Telegram Nomor : ST/1519/VII/REN.2/2023 Tanggal 12.07.2023 Tentang Membersihkan Sampah Serentak Bersama Polri.

“Kegiatan ini bukan hanya dilakukan oleh Personil Polres Tanjab Timur semata, dimana Satpolairud Poles Tanjab Timur juga turut serta berjibaku bersama masyarakat membersihkan sampah di Bantaran Sungai Batang Hari tidak terkecuali oleh Polsek Jajaran Polres Tanjab Timur diwilayahnya masing-masing,” jelas Kapolres.

Polres Tanjab Timur beserta Polsek Jajaran sangat peduli Lingkungan agar terciptanya suasana Aman, Bersih dan Bermartabat, untuk itu Kapolres mengajak seluruh masyarakat Kab. Tanjab Timur.
“Mari bersama-sama peduli terhadap lingkungan, buanglah sampah pada tempatnya,” imbau Kapolres Tanjab Timur AKBP Heri Supriawan.(Hms RTT)

Baca Juga...  Pangdam II/Swj Menerima Penganugerahan Anggota Kehormatan LAM Jambi

Share :

Baca Juga

Batanghari

Apkasindo Batanghari Tagih Janji Gubernur Jambi Dan Bentuk Satgas TBS

Berita

Jumat Curhat Bersama Kapolda, Amsindo Jambi Berikan Penghargaan Kepada Irjenpol Rusdi Hartono

Berita

Kapolres Tanjabbar dan Jajaran Do’a Bersama serta Himpun Donasi untuk Korban Gempa di Cianjur

Berita

Kompi 3 Satbrimob Polda Jambi Diterjunkan Bantu Evakuasi Warga Terdampak Longsor di Senyerang

Batanghari

Serma Petrus Melaksanakan Pendampingan Stunting Kepada Masyarakat Desa Pulau Betung

Berita

Kapolda Jambi Jenguk Kondisi AKP Johan Silaen di RS Bhayangkara

Berita

Luar Biasa , Kades Sungai Papauh Bangun gedung Madrasah tidak gunakan dana DD maupun APBD

Berita

Sambut Hari Bhayangkara, Polres Sarolangun Gelar Olahraga Bersama TNI dan Forkopimda