Pertengahan Ramadhan, Tim Satgas Pangan Polda Jambi Terus Lakukan Pemantauan Harga di Pasar Tradisional  Puluhan Sepeda Motor Dan mobil Mogok Setelah Mengisi BBM Di SPBU 24-373-29 Sei Misang Bangko Buka Puasa Lima Direktur Jajaran Polda Jambi dan Insan Pers, Kombes Pol Agus Tri: Kita Mitra Kerja dan Keluarga  Tingkatkan Pengawasan, Ditreskrimsus Polda Jambi Bersama Pertamina Cek SPBU, Pastikan Sesuai Standar Gagalkan Peredaran Narkoba 1 Kg Shabu, Ganja dan Pil Ekstasi, Ditresnarkoba Polda Jambi Selamatkan 5000 Jiwa Masyarakat

Home / Peristiwa

Kamis, 7 Juli 2022 - 20:45 WIB

Pondok Posantren Dzulhijah Muaro Bulian DiLahap Sijago Merah

PUBLISHNEWS.ID Batanghari — 23 unit pemondokan santri pondok pesantren dzulhijah kecamatan muara bulian, hangus dilahap si jago merah pada Kamis (07/07/2022) siang tadi.

Beruntung tidak ada korban jiwa dalam kebakaran tersebut, namun para santri harus kehilangan tempat tinggal dan kerugin mencapai puluhan juta rupiah.

Petugas pemadam kebakaran di bantu oleh para ustad bersama masyarakat berjibaku memadamkan api agar tidak merambat ke pemondokan lain.

Baca Juga...  Wujudkan Kesejahteran Rakyat, PetroChina Serahkan 18 Program Pemberdayaan Masyarakat ke Pemkab Tanjab Timur

Kepala bidang penanggulan kebakaran, M. Yasmin saat di konfirmasi menyebut dirinya mendapatkan laporan pada 12.05 WIB, dengan sigap personel damkar tiba di lokasi pada pukul 12.10 WIB

Namun si jago merah yang mengamuk berhasil di jinakan pada pukul 13.10 WIB atau satu jam setelah petugas pemadam tiba di lokasi.

Baca Juga...  Breaking News Korban Jatuhnya Hely Polri Berhasil Di Evakuasi Ke Posko Merangin

” Api di duga berasal dari konsleting listrik arus pendek, untuk kerugian sendiri di taksir Rp. 30 juta ” Kata Yasmin

Sementara di tegaskan Yasmin bahwa dalam insiden tersebut tidak ada korban jiwa, sebab kebakaran terjadi di saat para santri tengah libur hari raya idul adha tahun 2022.(*/)

Share :

Baca Juga

Dunia

Korban Tewas Gempa Haiti Hampir 2.000 Jiwa

Peristiwa

Seorang Pemuda Nekat Akhiri Hidup Sambil Live di Medsos

Nasional

Nyinyiri Santri Penghafal Al Quran, Deddy Corbuzier dan Diaz Hendropriyono Diserbu Netizen

Berita

BREAKING NEWS ,Warga Kuala Tungkal DiGegerkan Penemuan Bayi Perempuan Di Dalam Kardus

Berita

Luar Biasa Jendral : Ini Alasan Kapolda Jambi Tak Mau Dievakuasi Pertama Kali

Peristiwa

Tempelkan Kuping Warga ke Knalpot Bikin Oknum TNI Ditahan

Batanghari

Warga Durian Luncuk Bentang Spanduk, Menolak Angkutan Batubara Melintas di Jalan AMD

Berita

Pabrik Pengolahan Minyak Kelapa Sawit di Muaro Jambi Terbakar, 3 Karyawan Terluka