– Dilepas Dansat Brimob, Iptu Ilham Tri Kurnia Mutasi Tugas ke Polisi Umum Dandim 0416 Bungo Tebo, Letkol Inf Arief Widyanto, Hadiri Upacara Hari Pendidikan Nasional 2024 di Kabupaten Tebo Terpantau Padat, Lancar dan Terkendali, Dirlantas Polda Jambi Turut Pantau Pos Pengamanan dan Pelayanan  Pengangkut Pasir Dan Sawit,Diduga Kuat Penyebab Amblasnya Jembatan Pulau Betung Penghubung Kecamatan Pemayung Dandim 0415/Jambi Ikuti Prosesi Korps Rapot Kenaikan Pangkat

Home / Ekonomi

Senin, 21 Februari 2022 - 13:09 WIB

Harga TBS Melonjak Naik, Pupuk Juga Ikut Naik

Publishnews.id – Harga tandan buah segar (TBS) kelapa sawit di Provinsi Kabupaten Batanghari kembali mengalami kenaikan, sehingga kondisi ini menjadi kabar menggembirakan bagi pekebun sekaligus menjadikan petani semakin giat.

Kepada jurnalis, Madi yang merupakan agen penampungan Tandan Buah Segar (TBS) Sumber Rezeki di desa Kilangan, Kecamatan Muara Bulian, Kabupaten Batanghari mengatakan, sebelumnya harga TBS sempat mengalami penurunan Rp 400 perkilogram pada 28 Januari 2022 dengan kisaran harga Rp 2.900 perkilogram.

Baca Juga...  Pemerintah Gagal Kendalikan Harga Minyak Goreng, Emak-emak Lagi yang Jadi Korban

” Saat ini harga sudah Rp 3.300 perkilogram,” sebut Madi

Kemudian harga kembali naik, karena harga komoditas minyak sawit mentah kembali mengalami kenaikan di perdagangan. Dan harga ini diprediksikan akan terus naik.

” Alhamdulillah kini harga kembali naik lagi, kami sebagai petani sawit dapat membantu ekonomi kami,” katanya, Senin (21/2/2022).

Madi juga menambahkan, dengan harga sawit yang kian naik harganya, membuat dirinya dan para petani menjual hasil panen masyarakat yang mencapai 30 ton perhari. Dengan demikian, dirinya berharap agar pemerintah selalu menjaga kestabilan harga, mengingat saat ini petani juga membutuhkan biaya banyak untuk perawatan kebun sawit

Baca Juga...  Lapas Kelas II/A Jambi Terima 4 Orang Titipan Tahanan KPK !! Berikut Nama Namanya!!

” Harga pupuk masih tinggi, dan mencapai Rp 1 juta untuk satu karung yang berat 50 kilogram,” ujarnya.

(Redaksi)

Share :

Baca Juga

Batanghari

Ketua DPRD Batanghari, Anita Yasmin Setujui Pemkab Pinjam Duit

Berita

Peternak Ikan Desa Pematang Jering Dambakan Adanya Dermaga Dan Pelabuhan

Berita

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan Minta Pekan Depan Harga TBS Sawit Di Atas Rp.2.000 Perkilogeram

Daerah

Tingkatkan Promosi, Ketua TPP PKK Provinsi Jambi Ajak PKK Kabupaten/ Kota Masuki Pasar Digital

Daerah

Gubernur Jambi Al Haris Serahkan Bangun 4 Ton Beras Kepada Anak Yatim Piatu

Berita

Al Haris Dampingi Kasad Dudung Pantau Daerah Rawan Kebakaran

Batanghari

Pinjaman Disetujui oleh Bank, Fadhil Arief: Semoga Cukup Untuk Pembiayaan Pembangunan

Daerah

Al Haris Minta Kepada Seluruh Kabupaten/ Kota Jaga Stabilisasi Harga Minyak Goreng